Perancangan Aplikasi Stok Barang pada PT Langgeng di Karawang Berbasis Java Netbeans

Adinda Miftahul Jannah, Shedriko Shedriko

Abstract


PT Langgeng merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pemasok barang, berlokasi di Karawang. Stok Barang merupakan bagian yang dibutuhkan dalam perusahaan ini, oleh sebab itu, maka stok barang harus diatur dan disusun secara sistematis agar dalam proses pengecekan barang menjadi lebih efisien. Aplikasi stok barang merupakan aplikasi yang dapat membantu dalam pendataan stok barang, barang masuk maupun penjualan barang dan dapat memudahkan karyawan dalam melakukan pengelolaan barang di perusahaan, sehingga dapat memperkecil risiko kesalahan dalam pengelolaan data barang. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode grounded (grounded reseacrh), dilengkapi dengan mengumpulkan data lapangan, merumuskan penelitian, membuat konsep, mengembangkan teori yang dimiliki, cara yang dilakukan dengan observasi langsung ke perusahaan, wawancara terhadap pihak terkait, serta menggunakan studi kepustakaan melalui buku serta jurnal terdahulu untuk mengumpulkan data yang dibutuhkan. Adapun hasil penelitian ini adalah aplikasi berbasis dekstop yang dapat melakukan pendataan stok barang, transaksi barang masuk dan transaksi penjualan serta laporan yang berbentuk dokumen, menjadi lebih terstruktur dan efisien.


Keywords


Aplikasi Desktop;Stok Barang;Java Netbeans

Full Text:

PDF

References


Adibah, I. Z. (2018). Metodologi Grounded Theory. Jurnal Inspirasi, 2(2), 147-166.http://download.garuda.ristekdikti. go.id/article.php?article=1280091&val=17071&title=METODOLOGI GROUNDED THEORY

Dwi Pratiwi, A. (2020). Perancangan Aplikasi Inventory Barang pada PT Kartika Graha Indonesia Berbasis Java Netbeans. Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), 1(03), 355-360.

Husaini, M. (2014). Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Bidang. Jurnal Mikrotik, 2(1), 1-5.

Julianto Simatupa (Susanti, 2020)ng. (2017). Perancangan sistem inventori barang pada toko nicholas jaya menggunakan metode fifo. Jurnal Intra-Tech, 1(1), 32.

Md Sukamto, (2017), “Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Metode Fixed Order Interval (Foi) Terhadap Biaya Total Persediaan Dan Laba Operasi Pada Restoran Benedict”. Jakarta: Jurnal Mozaik Vol. IX Edisi 1 Juli 2017E-ISSN: 2614-8390 P-ISSN: 1858-1269.

Rianto, D. A., Assegaf, S., & Fernando, E. (2017). Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Geografis (Sig) Lokasi Minimarket Di Kota Jambi Berbasis Android. Jurnal Ilmiah Media SISFO, 9(2), 295–304.

Setiawan, K., Retnoningsih, E., Herlawati, & Retnoningsih, E. (2017). Sistem Informasi Persediaan , Pembelian dan Penjualan Barang Pada CV Evee Store Cileungsi. Jurnal Mahasiswa Bina Insani, 2(1), 25–36.

S. Pressman, Roger. (2012), Rekayasa Perangkat Lunak Pendekatan Praktisi Buku1 dan 2, Yogyakarta : Andi.

Susanti, M. L. (2020). Rancangan Sistem Aplikasi Inventory pada Pondok Pesantren SMP Ashhaburratib Almadani Berbasis Java. Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), 1(02), 230-237.

Tabrani, M. (2018). Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Inventori PT Pangan Sehat Sejahtera. Jurnal Inkofar, 1(2), 30–40. https://doi.org/10.46846/jurnalinkofar.v1i2.12.




DOI: https://doi.org/10.30998/jrami.v4i03.4443

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) indexed by: