Rancangan Sistem Aplikasi Inventory pada Pondok Pesantren SMP Ashhaburratib Almadani Berbasis Java

Mei Lilis Susanti, Redo Abeputra Sihombing

Abstract


Tujuan Penelitian adaalah untuk mengetahui sistem yang berjalan dalam pencatatan pembelian dan penjualan di inventory Pondok Pesantren SMP Ashhaburratib Almadani menggunakan Java. Untuk mengetahui proses pemesanan dan pembelian di inventory Pondok Pesantren SMP Ashhaburratib Almadani berbasis Java. Aplikasi yang digunakan dapat dipahami oleh penggunanya dan membantu pengurusan dalam mengolah data administrasi. Metode pengumpulan data yang dilakukan dengan metode Waterfall yaitu metode penelitian berdasarkan observasi, wawancara, instrument penelitian, serta studi kepustakaan. Sistem ini dibuat dengan menggunakan Java Dekstop dan database MySQL. Sistem inventory ini dibuat digunakan untuk pencatatan pembelian, pencatatan penjualan, pencatatan data barang, pencatatan data pelanggan.

 

Kata Kunci: Perancangan Sistem Aplikasi Inventory, Java.


Full Text:

PDF

References


Agusvianto, H. (2017). Sistem Informasi Inventori Gudang Untuk Mengontrol Persediaan Barang Pada Gudang Studi Kasus : PT.Alaisys Sidoarjo. Journal of Information Engineering and Educational Technology. https://doi.org/10.26740/jieet.v1n1.p40-46

Assauri, S. (2011). Manajemen Pemasaran Dasar Konsep dan Strategi. In PT RajaGrafindo Persada, Jakarta. https://doi.org/10.1109/ACC.2007.4282338

Kusrini. (2012). Sistem Pakar. Yogyakarta :Andi Offisit.

Rendi Poerwanta. (2013). Perancangan Sistem Inventory Spare Parts Mobil Pada Cv . Auto Parts Toyota Berbasis Aplikasi Java. Jurnal TEKNOIF.

Subhan, M. (2012). Analisa PErancangan Sistem. In Analisa perancangan sistem.

Westriningsih. (2012). Panduan Aplikatif & Solusi (PAS) Membangun Aplikasi Bisnis dengan Netbeans 7. Yogyakarta: Andi.




DOI: https://doi.org/10.30998/jrami.v1i02.254

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) indexed by: