Implementasi Metode Fifo pada Sistem Informasi dalam Mengelola Persediaan Barang Berbasis Web
Abstract
Toko Micomp adalah sebuah perusahaan komersial yang terletak di Wilayah Kabupaten Ciamis. Fokus utama dari toko ini adalah penjualan dan perbaikan komputer dan laptop. Toko Komputer Ciamis masih mengandalkan pencatatan manual untuk memantau stok barang dagangan mereka. Sistem yang ada sering mengalami ketidaksesuaian dalam pencatatan stok, perbedaan antara laporan stok dan stok aktual, serta metode pencarian yang memakan waktu, yang memerlukan pembukaan manual file individu untuk menemukan barang yang diinginkan. Tujuan dibangunnya sistem informasi persediaan barang ini adalah guna mempermudah karyawan dalam membantu pemilik toko dalam menjual produk kepada pelanggan yang kebih luas sehingga dapat meningkatkan efesiensi operasional. Penelitian ini melakukan perancangan sistem informasi persediaan barang melalui penggunaan metode FIFO (First In First Out). Metode pengembangan perangkat lunak yang dipergunakan merupakan teknik pengumpulan data dan model prototype. Prototipe sistem ini dilakukan pengujian dengan blacbox testing dengan hasil pengujian sistemnya diperoleh 100% seluruh kebutuhan fungsional berjalan secara baik. Oleh karena itu, para peneliti telah mengembangkan aplikasi berbasis web untuk meningkatkan manajemen stok dengan menerapkan strategi First In First Out (FIFO).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abidah, S., Chandra Kirana, E., & Azhara Megawati, A. (2023). Model Aplikasi Pelayanan Berobat Pada Pusat Kesehatan Masyarakat. Jurnal Ilmiah Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 18(2).
Akbar Putra Prasetyo, M., Salkiawati, R., & Noeman, A. (2023). Perancangan Sistem Informasi Persediaan Obat Menggunakan Metode Fifo Berbasis Web Pada Apotek Risma. Journal of Information and Information Security (JIFORTY), 4(1), 88955882. http://ejurnal.ubharajaya.ac.id/index.php/jiforty
Alakel, W., Ahmad, I., & Budi Santoso, E. (2019). Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Obat Metode First In First Out (Studi Kasus: Rumah Sakit Bhayangkara Polda Lampung). Jurnal TEKNOKOMPAK, 13(1), 36–45.
Amalia, N., Rachman, O., Puspa Rahayu, D., Studi Manajemen Informatika, P., & Piksi Ganesha, P. (2022). Pengembangan Sistem Informasi Pertanian Berbasis Kecerdasan Buatan (E-Tandur) Dalam Menunjang Pertumbuhan Pertanian Masyarakat Daerah Kabupaten Bandung Dengan Metode Geographic Information System (Gis) Dan Internet Of Things (Iot). Jurnal Informatika & Rekayasa Elektronika), 5(1). http://e-journal.stmiklombok.ac.id/index.php/jireISSN.2620-6900
Apriliyani, A. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW. Jurnal Teknologi Informasi , 9(1).
Ghiffari, A. A. (2021). Perancangan Sistem Informasi Pendaftaran Penderita Rawat Jalan Berbasis Web di Klinik Rancajigang Medika. Applied Information System and Management (AISM), 4(2), 95–100. https://doi.org/10.15408/aism.v4i2.22493
Halimah, & Amnah. (2018). Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang pada Toko Multi Mandiri dengan Metode FIFO (First In First Out). Jurnal Penelitian Ilmu Dan Teknologi Komputer, 10(2), 59–68.
Imanda Firmantyas Putri, Indriyana Puspitosari, & Fitri Laela Wijaya. (2020). Pengantar Akuntasi Lanjutan.
Meisak, D., Rianti Agustini, S., Informasi, S., Informatika, T., Komputer, I., Dinamika Bangsa Alamat, U., & Artikel, R. (2022). Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Informasi Penjualan Mediatama Solusindo Jambi Info Artikel Abstrak. Jurnal Ilmiah Teknik Dan Ilmu Komputer, 1(4), 1–11. https://doi.org/10.55123
Mufarihah Aprilia, N., Imam Baidlowi, H., & Dwihandoko, T. H. (2020). Analisis Perhitungan Persediaan Dengan Metode Fifo, Lifo Dan Average Pada Ukm Megah Sandal Mojokerto Tahun 2020 [Bachelor thesis]. Universitas Islam Majapahit.
Nugraha, W., & Syarif, M. (2018). Penerapan Metode Prototype Dalam Perancangan Sistem Informasi Penghitungan Volume Dan Cost Penjualan Minuman Berbasis Website. JUSIM (Jurnal Sistem Informasi Musirawas), 3(2), 94–101. https://doi.org/10.32767/jusim.v3i2.331
Rakhmawati, I. (2019). Penerapan Akuntansi Persediaan Barang Dagang Pada UD Prapatan Motor Kudus. Jurnal Akuntansi Syariah, 2(1), 121–134.
Rasyidan, M., Teknologi Informasi, F., & Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin, U. (2020). Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang Menggunakan Metode Average (Studi Kasus Toko Nazar Banjarmasin). Technologia, 11(4).
Simatupang, J. (2017). Perancangan Sistem Inventori Barang Pada Toko Nicholas Jaya Menggunakan Metode Fifo. Jurnal Intra-Tech, 1(1).
Syarif, A., Sekretari, A., & Luhur, B. (2020). Prototipe Sistem Informasi Penilaian Prestasi Mahasiswa Program Studi Sekretari Berbasis Web. Jurnal Sekretari & Administrasi (Serasi), 18(2), 46–56.
Wijayanto, I. (2022). Komparasi Metode FIFO Dan Moving Average Pada Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dalam Menentukan Harga Pokok Penjualan (Studi Kasus Toko Satrio Seputih Agung). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 3(2), 55–62. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
DOI: https://doi.org/10.30998/jrami.v5i2.10579
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) indexed by: