Analisis Kemampuan Literasi Matematis Melalui Pembelajaran Berbasis Etnomatematika pada Siswa

Aqilah Balqis Safitri, Trisha Hana Maulidya, Erictanola Hasugian, Eva Yuni Rahmawati

Abstract


Di Indonesia, tingkat pendidikan masih tergolong rendah. Penyebab rendahnya tingkat pendidikan di Indonesia terutama pada kemampuan literasi matematis siswa yaitu terbatasnya model pembelajaran yang digunakan di sekolah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan literasi matematis siswa melalui pembelajaran berbasis etnomatematika. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah literature review. Pengumpulan data yang dilakukan bersumber dari junal yang relevan pada database Google Scholar. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa siswa kesulitan dalam kemampuan literasi matematis. Oleh karena itu, etnomatematika dapat menjadi upaya untuk membantu siswa dalam meningkatkan kemampuan literasi matematis.

Keywords


Kemampuan Literasi; Matematis; Etnomatematika

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Aqilah Balqis Safitri, Trisha Hana Maulidya, Erictanola Hasugian, Eva Yuni Rahmawati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Publisher:
UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI

Address: Department of Mathematics Education | (Kampus A) TB. Simatupang, Jl. Nangka Raya No.58 C, RT.5/RW.5, Tj. Bar., Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12530, Indonesia | (Kampus B) Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760, Indonesia
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
E-mail: kampus@unindra.ac.id

 

Creative Commons License
HIMPUNAN : Jurnal Ilmiah Mahasiswa is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.