Pemodelan Sistem Informasi Layanan Service Dan Penjualan Sparepart Pada Bengkel Mobil Shop And Drive Cabang Kelapa Gading Berbasis Object Oriented

Hendra Dwi Prasetyo, Teddy Firmansyah, Waskita Utama

Abstract


Bengkel adalah satu faktor pendukung utama bagi pemilik kendaraan untuk memenuhi kebutuhan akan pelayanan perawatan dan perbaikan bagi pemilik kendaraan agar dapat berkendara secara aman dan nyaman. PT.Astra Otoparts,Tbk pada tahun 1998 mendirikan sebuah bisnis retail modern otomotif pertama di Indonesia yang diberi nama Shop And Drive. Konsep bisnis ini adalah focus pada quick service, fast moving general part dan related, seperti pergantian oli, aki, shock absorber, tune up, dan lain-lain yang bisa dikerjakan di rumah pelanggan (home service), yang baik, cepat, dan terpercaya. agar suatu tujuan tersebut tercapai ada beberapa masalah pada penanganan dalam aktivitas seperti pembayaran, penjualan, dan pencarian barang atau sparepart pada bengkel Bengkel Shop and Drive. Hal ini karna tidak adanya data informasi sparepart dan tempat penyimpanan untuk dokumen yang masih berantakan, dengan bertambahnya jasa service dan penjualan sparepart akan meningkatkan suatu kebutuhan pada sistem informasi untuk mengatasi kesulitan mendapatkan informasi jasa service dan penjualan sparepart dengan cepat dan akurat. oleh karna itu, penulis ingin membuat suatu rancangan sistem informasi yang bertujuan untuk bengkel Bengkel Shop and Drive. karna bengkel Bengkel Shop and Drive membutuhkan rancangan sistem informasi yang lebih modern dan bisa bersaing dengan bengkel-bengkel lainnya, dalam permasalahan ini penulis menggunakan metodologi beriontasi obyek yang dengan beberapa alat bantu seperti activity diagram, class diagram, use case diagram, dan sequence diagram dan menggunakan tools yang dibutuhkan yaitu Maris XPA sebagai tampat untuk penyimpanan data. dengan adanya sistem jasa service dan penjualan sparepart pada bengkel Bengkel Shop and Drive ini dapat bermanfaat dan mampu mengatasi permasalahan yang ada.


Full Text:

PDF

References


. Shodiq, K. & Canggih, P, K. (2014). Sistem Komputerisasi Penjualan Sparepart dan ServiceKendaraan Bermotor Pada Anugrah Motor Purbalingga (AMP), Vol. 7, No. 2, Hal, 15.

. Mikhael, F. & Heri, K. 2017. Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada PT Era Makmur Cahaya Damai Bekasi: Vol. 1, No. 2, 175 188.

. Saeger & Feys, Diagram Ishikawa (Online), 3Januari2018.Available: .

. S, Rosa A, & Shalahuddin, M 2013.Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur, Bandung: Informatika


Refbacks

  • There are currently no refbacks.