Perancangan Film Dokumenter berjudul "Pesona Lurik Pedan, Kini Hingga Nanti"

Jihan Noerisman, Taufiq Akbar

Abstract


Tujuan penelitian untuk menyadarkan masyarakat Indonesia agar lebih mencintai produk dalam negeri dengan mendukung industri kreatif di Indonesia serta menginspirasi masyarakat khususnya kaum muda agar dapat berfikir kreatif dan inovatif. Pemikiran ini akan menciptakan rasa empati untuk melestarikan budaya dengan berbagai inovasi untuk contoh ke generasi berikutnya. Metode Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan mendeskripsikan data-data yang  berasal dari sumber literatur, observasi, wawancara, dan dokumentasi untuk mendapatkan informasi tentang lurik dalam konteks tradisi dan inovasinya. Hasil yang dicapai dalam penelitian ini yaitu film dokumenter berjudul “Pesona Lurik Pedan, Kini Hingga Nanti” yang menceritakan tentang kain lurik Pedan dalam sejarah singkat, proses pembuatan lurik, corak lurik, kondisi lurik di masa pandemi dan inovasi yang menjadikan lurik dikenal hingga mancanegara. Diharapkan film dokumenter ini dapat lebih membangun kecintaan masyarakat terhadap produk lokal dan kaum muda dapat terinspirasi untuk melestarikan lurik Pedan dengan berbagai inovasi sehingga nantinya dapat menciptakan lapangan pekerjaan baru dan memajukan industri kreatif di Indonesia.


Keywords


Lurik; Pedan; Inovasi; Industri Kreatif.

References


Adji, P. S., dan Wahyuningsih, N. (2018). Kain lurik : upaya pelestarian kearifan lokal. Jurnal ATRAT,6 (2), 130.

Amna, F., Finardi, F., dan Hasani, A. (2020). Analisis tingkat ketertarikan konsumen terhadap craft fashion atau fashion gaya etnik kontemporer. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 110.

Hannaningtyas, D.A. (2019). Galeri tenun lurik di Pedan, Klaten. Yogyakarta: Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Kuntadi. (2021, Maret 12). Mudah dipadukan, lurik tetap jadi bagian tren fashion 2022. Diakses dari https://today.line.me/id/v2/article/9mp0mzE

Magriyanti, A. A., dan Rasminto, H. (2020). Film dokumenter sebagai media informasi kompetensi keahlian SMK Negeri 11 Semarang. Jurnal Ilmiah Komputer Grafis, 123-132.

Musman, A. (2015). Lurik (pesona, ragam, filosofi). Yogyakarta: Penerbit Andi.

Redaksi Indonesia. (2019, Desember 31). Modernisasi Tradisi, Lurik Pedan Menembus Zaman. Diakses dari: https://indonesia.go.id/kategori/ keanekaragaman-hayati/1583/modernisasi-tradisi-lurik-pedan-menembuszaman.

Sudjarwo. (2011). Metodologi penelitian sosial. Bandung: Mandar Maju.

Triyanto. (2012). Peningkatan Daya Saing tenun "Lurik" Tradisional Melalui Pemanfaatan Hak Kekayaan Intelektual, 1-9.




DOI: https://doi.org/10.30998/vh.v5i3.8791

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Taufiq Akbar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI

Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

 

Creative Commons License
Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.