Aktifitas Melukis Bersama “Gerebek Museum” dalam Internasional Museum Day-The Power Of Museum ”
Abstract
Dalam rangka “International Museum Day”, Museum Basoeki Abdullah menyelenggarakan kegiatan melukis bersama “Gerebek Museum” yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya keberadaan dan peranan museum di era masa kini terutaman bagi kalangan muda dan masyarakat luas. Dalam kegiatan tahun ini museum Basoeki Abdullah sebagai mitra mengundang sejumlah komunitas seni dan himpunan mahasiswa di wilayah Jakarta. Kegitan ini menjadi ajang pengabdian kepada masyarakat bagi tim Prodi DKV Univesitas Paramadina bersama Himpunan Mahasiswa Rupakapala dimana karya yang dihasilkan akan dijadikan sebagai penghias di area sekitar museum, untuk diapresiasi secara langsung oleh masyarakat luas. Metoda dan pelaksanaan pada kegiatan pengabdian ini diawali dengan pemecahan masalah terhadap tema yang usulkan mitra, yakni The Power of Museum, diskusi dan proses pematangan visual, survey lokasi, persiapan alat dan bahan dilakukan secara integrasi, agar didapat karya yang pas dengan tema, waktu dan situasi. Hasil pada kegiatana ini diharapkan menjadi momen pembelajaran terjadap sikap, komitmen, pemecahan masalah, ilustrasi dan proses kreatif dalam berkesenian baik secara teoritis maupun praktika serta berdampak pada meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya keberadaan dan peranan museum.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Buku Panduan LPPM Universitas Paramadina, 2022
https://museumbasoekiabdullah.or.id/en/
https://www.tagar.id/mengenal-virtual-reality-teknologi-yang-membawa-manusia-ke-dunia-digital
https://icom.museum/en/our-actions/events/international-museum-day/
https://museumbasoekiabdullah.or.id/berita/page/gerebek-museum
https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/mba/bersama-menggerebek-museum-kita/
https://www.suara.com/foto/2022/05/14/164955/kemeriahan-melukis-bersama-dalam-gelaran-gerebek-museum
DOI: https://doi.org/10.30998/vh.v5i3.8124
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Annisa Rachimi Rizka

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI
Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071
Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.