Tinjauan Bentuk dan Makna Topeng Tembut-Tembut Desa Seberaya

Michael Duta Bastanta S. Depari

Abstract


Penelitian yang membahas mengenai bentuk dan makna topeng tari Tembut-Tembut yang diangkat berdasarkan kisah nyata yang terjadi dalam masyarakat Karo pada zaman dulu. Namun sekarang ini masyarakat Karo menggap bahwa Tembut-Tembut merupakan suatu upacara memanggil hujan dan acara hiburan saja. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat bahawa Tembut-Tembut memiliki arti dalam setiap bentuk ukiran dan warnanya. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini melibatkan tiga narasumber yang memahami mengenai Tembut-Tembut. Pada topeng Tembut-Tembut memiliki bentuk dan makna yang berbeda setiap topengnnya yang menggabarkan empat karakter berkepala manusia dan satu diantaranya berkepala burung enggang. Penggunaan warna yang dominan kuning dan hitam “Sikuning-kuningen radu megersing, siageng-agengen radu mbiring”.


Keywords


Topeng; Tembut-tembut; bentuk; makna.

References


Apriyanto, Veri. (2004). Cara Mudah Menggambar Dengan Pensil. Jakarta: PT Agro Media Pustaka.

Bastomi, Suwaji. (1992). Seni dan Budaya Jawa. Semarang: IKIP Semarang.

Jazuli, M. (2008). Pendidikan Seni Budaya Suplemen Pembelajran Tari.

Riady. (2017). Pengertian Tinjauan. Diunduh Pada: 1 November 2020. [Online].

Di: https://www.scribd.com/document/355871983/Pengertian-Tinjauan-Tinjauan

Adalah-Pemeriksaan-Yang-Teliti.

Sugito, dkk. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Seni Rupa. Medan: Unimed Press.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.




DOI: https://doi.org/10.30998/vh.v5i2.6757

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Michael Duta Bastanta S. Depari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI

Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

 

Creative Commons License
Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.