Eksplorasi Nilai-Nilai Karakter Budaya Betawi dalam Wujud Ondel-Ondel

Febiola Dwi Kusumadhita, Martha Tisna Ginanjar Putri, Dhika Quarta Rosita

Abstract


Tujuan penuliasan artikel ini ingin mengugkapkan nilai karaker luhur budaya Betawi yang ada didalam wujud ondel-ondel Betawi yang relevan. Untuk mengungkap nilai dibalik struktur wujud ondel-ondel Betawi digunakan pendekatan penelitian kualitatif dan dilanjutkan data analisis secara interpretatif dengan model interaktif menggunakan langkah langkah, pengumpulan data, kedua reduksi, ketiga sajian data, dan keempat adalah verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa wujud ondel-ondel Betawi memiliki struktur bentuk yang unik mencerminkan kepribadian manusia yang hidup berpasangan laki-laki dan perempuan. Di dalam struktur wujud ondel-ondel terdapat deep structure berupa nilai-nilai luhur yang masih berpedoman dalam pelaksnaan kehidupan sehari-hari yang penuh dengan kedamaian antara lain nilai keharmonian, nilai kesopanan, nilai adat istiadat. Nilai-nilai tersebut sangat relevan untuk mengetahui nilai karakter pada wujud ondel-ondel Betawi.


Keywords


Ondel-ondel; Nilai budaya Betawi; Nilai Karakter

References


Spradley, J. P. 1979. The Ethnographic Interview, New York: Holt, Rinehart and Winstons.

Spradley, J. P. 1980. Participan Observation, New York: Holt, Rinehart and Winstons.

Subiyantoro, S. 2009. Loro Blonyo dalam Rumah Tradisional Jawa: Studi Tentang Kosmologi Jawa. Disertasi. Yogyakarta: Pascasarjana UGM.

Subiantoro, S. & Hindrayani, A., 2012. Kriya Loro Blonyo (Kajian Pergeseran Bentuk, Gaya, Penerapan Batik dan Pengembangannya) Konteks Parawisata Pedesaan. Surakarta: Meficaraka.

Sutopo. 2003 Penelitian Kualitatif. Surakarta: UNS Press.




DOI: https://doi.org/10.30998/vh.v4i2.6249

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Martha Tisna Ginanjar Putri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI

Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

 

Creative Commons License
Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.