Perancangan Board Game Sebagai Pengenalan Tanggung Jawab Terhadap Hewan Peliharaan
Abstract
Mengadopsi hewan peliharaan dapat memberi kebahagiaan untuk setiap anggota keluarga, termasuk pada anak-anak. Hewan peliharaan secara tidak langsung dapat mengajarkan anak menjadi lebih bertanggung jawab dalam mengurus hewan peliharaan. Tingginya minat rumah tangga di Indonesia dalam memiliki hewan peliharaan tidak menutup kemungkinan adanya hewan peliharaan yang tidak terawat. Imbasnya adalah hewan peliharaan banyak yang terlantar di kawasan pemukiman warga maupun tempat umum yang sengaja dilepasliarkan. Penelitian ini membahas mengenai pengenalan tanggung jawab kepada anak terhadap hewan peliharaannya melalui media board game. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang board game My Pet sebagai sarana media pembelajaran mengenai tanggung jawab dalam memelihara hewan peliharaan. Penelitian ini menggunakan metode Mixed Metode Research yang dibuat dengan strategi penelitian cyclic. Hasil yang diperoleh adalah siswa menjadi paham mengenai tanggung jawabnya dalam merawat hewan dengan baik dan dinilai mampu menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Admin. (2020, Mei 13.) Melatih Anak Bertanggung Jawab Lewat Ular. Pasjabar. https://pasjabar.com/2020/05/13/melatih-anak-bertanggung-jawab-lewat-ular/.
Azikiwe, U. (2007). Language Teaching and Learning.
Belladino, V. (2019, Mei 13). Mekanik 101: Hand management, Kedalam Taktis dalam Mekanik Sederhana Boardgame.id. https://boardgame.id/?p=7686.
Chairy, J. M., & Setyawati, C. Y., (2021) Pengaruh E-Wom Terhadap Purchase Intention Melalui Value Co-Creation Pada Cv. Kuraku Indonesia. PERFORMA: Jurnal Manajemen dan Start-Up Bisnis, Volume 6(5). https://journal.uc.ac.id/index.php/performa/article/view/2169.
Christopher, A. E., Waluyanto, H. D., & Wahyudi, A. T. (2019). Perancangan Board game Pembelajaran Toleransi Terhadap Perbedaan Pada Pelajaran PPKN. Jurnal DKV Adiwarna, Vol 2(15). https://publication.petra.ac.id/index.php/dkv/article/view/9733.
Lawi, G.K.F. (2020, Desember 07). Bisnis Hewan Peliharaan Kian Menggemuk. Entrepreneur. https://entrepreneur.bisnis.com/read/20201207/263/1327499/bisnis-hewan-peliharaan-kian-menggemuk.
Panduwinata, A. (2019, September 25). Banyak Hewan Peliharaan Tak Terurus dan Penyakitan, Dinas Pertanian Gelar Pengobatan Gratis. Wartakotalive.com. https://wartakota.tribunnews.com/2019/09/25/banyak-hewan-peliharaan-tak-terurus-dan- penyakitan-dinas-pertanian-gelar-pengobatan-gratis.
Rollins, B. (2018, November 19). What is a Tabletop Game?. Brandon the Game Dev. https://brandonthegamedev.com/what-is-a-tabletop-game-this-is-everything-that-goes-into-making-a-board-game/.
Rudi, A (2016, Februari 07). Anak yang Tidak Terbiasa Merawat Hewan Berpotensi Jadi Pelaku Kriminal Saat Dewasa. Kompas. https://edukasi.kompas.com/read/2016/02/07/20111861/Anak.yang.Tidak.Terbiasa.Merawat.HeHew.Berpotensi.Jadi.Pelaku.Kriminal.Saat.Dewasa.
Sakti, Z. (2019, November). Pengertian Hewan Peliharaan, Contoh, Cara Merawat, serta Manfaatnya. Satwa.Foresteract.Com. https://satwa.foresteract.com/2019/11/pengertian-hewan-peliharaan.html
Wiyoto, A. (2001). Melatih Anak Bertanggung Jawab.
DOI: https://doi.org/10.30998/vh.v6i3.10444
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Sekar Setia Herawarman
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Sekretariat Pengelola:
Program Studi Desain Komunikasi Visual
Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Indraprasta PGRI
Alamat : Kampus A Unindra, Gedung 1 lantai 2.
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530
Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071
Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.