Sistem Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa di MAN 2 Jakarta Menggunakan Metode SAW dan WP
Abstract
Pemberian beasiswa merupakan salah satu strategi untuk membantu siswa yang berprestasi namun memiliki keterbatasan ekonomi. Namun, proses seleksi yang dilakukan secara manual seringkali kurang objektif dan efektif. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Weight Product (WP) untuk membuat sistem pendukung keputusan untuk pemilihan penerima beasiswa di MAN 2 Jakarta. Metode SAW diterapkan untuk melakukan normalisasi dan memberikan bobot pada kriteria yang telah ditetapkan, sementara metode WP digunakan untuk menentukan prioritas setiap alternatif berdasarkan bobot yang ada. Penelitian ini menggunakan beberapa kriteria, antara lain prestasi akademik, pendapatan orang tua, jumlah tanggungan keluarga, keaktifan dalam organisasi, serta perilaku siswa. Hasil penelitian membuktikan bahwa sistem yang dikembangkan mampu menghasilkan rekomendasi penerima beasiswa secara lebih akurat, jelas, dan efektif dibandingkan dengan proses manual. Dengan adanya sistem tersebut, pihak sekolah dapat mengambil keputusan secara lebih akurat berdasarkan perangkingan yang dihasilkan oleh kombinasi metode SAW dan WP.
Kata Kunci: SPK, SAW, Beasiswa, WP
Full Text:
PDFReferences
E. Ismanto and N. Effendi, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW),” SATIN - Sains dan Teknol. Inf., vol. 3, no. 1, pp. 1–9, 2017, doi: 10.33372/stn.v3i1.208.
S. S. Sundari and Y. F. Taufik, “Pegawai Baru Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting ( Saw ),” Sisfotenika, vol. Vol. 4, No, pp. 140–151, 2014.
A. Rikki, M. Marbun, and J. R. Siregar, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode SAW Pada PT. Karya Sahata Medan,” J. Informatics Pelita Nusant., vol. 1, no. 1, pp. 38–46, 2016.
B. Poernomo, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Baru Di Departemen Kehakiman Timor - Leste Dengan Menggunakan Metode SAW,” J. POSITIF, vol. 3, no. 1, pp. 10–19, 2017.
Y. Yusman, S. Nadriati, and N. Putra, “Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Pada Pt Pelindo I Mengunakan Metode Simple Additive Weighting (Saw),” J. Digit, vol. 12, no. 1, p. 12, 2022, doi: 10.51920/jd.v12i1.213.
A. Alim Murtopo and R. Aynuning Putri, “Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Pegawai Menggunakan Metode SAW pada PDAM Tirta Dharma Tegal Decision Support System Design Selection Recruitment of Employees Using Simple Additive Weighting (SAW) Method in PDAM Tirta Dharma Tegal,” Citec J., vol. 3, no. 2, pp. 135–148, 2016.
W. Verina, Y. Andrian, and I. F. Rahmad, “Penerapan Metode Fuzzy Saw Untuk Penerimaan Pegawai Baru (Studi Kasus : Stmik Potensi Utama),” Sisfotenika, vol. 5, no. 1, pp. 60–70, 2015, [Online]. Available: http://sisfotenika.stmikpontianak.ac.id/index.php/ST/article/view/23
Jogiyanto, Analisis & Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset, 2017.
Yanto, Manajemen Basis Data Menggunakan MySQL. Yogyakarta: DeePublish, 2020.
F. Rachman and A. F. Daru, “Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Karyawan Pada Pt Ga Tiga Belas Dengan Metode Simple Additive Weighting( Application the Support System Decision Assessment Employees At Pt Ga Tiga Belas With the Methods Simple Additive Weighting ),” J. Pengemb. Rekayasa dan …, vol. 17, no. 1, pp. 24–30, 2021, [Online]. Available: https://journals.usm.ac.id/index.php/jprt/article/view/3636
DOI: https://doi.org/10.30998/jrkt.v5i01.13798
Refbacks
- There are currently no refbacks.








