Sistem Aplikasi Tabungan Siswa pada SMP Taruna Terpadu Berbasis Android dan Website

Dandy Wildan Jamjani, Een Juhriah, Eddy Saputra

Abstract


Tujuan membuat sistem ini adalah untuk mempermudah proses transaksi tabungan yang ada di SMP Taruna Terpadu. Selain itu penulis berharap sistem ini dapat membantu menyelesaikan permasalahan yang ada pada proses penyimpanan dan membuat laporan karena tidak menggunakan komputerisasi. Sehingga siswa yang sebelumnya menabung ke walikelas dan uang tabungan di kelola oleh walikelas menjadi siswa menabung di ruangan khusus dan uang tabungan di kelola oleh sekolah agar menjadi lebih aman. Metode penelitian yang digunakan dalam merancang sistem informasi ini adalah Research and Developmentyang dimana penulis melakukan penelitian dan pengumpulkan data, perencanaan, pengembangan produk awal, pengembangan disen, uji coba produk awal, penyempurnaan produk awal, uji coba perbaikan, penyempurnaan produk hasil uji lapangan, uji coba produk revisi dan penyempurnaan produk akhir dan terakhir diseminasi dan implementasi. Semua proses itu dilakukan untuk menghasilkan sistem tabungan siswa yang layak digunakan oleh SMP Taruna Terpadu.

Keywords: Savings, System, School Students, Android, Website, Application, HTML, Students, School.


Full Text:

PDF

References


T. Sutabri, Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: CV Andi Offset, 2012. Diakses: 16 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://www.google.co.id/books/edition/Konsep_Sistem_Informasi/uI5eDwAAQBAJ

I. Abdullah, Sosiologi Pendidikan Individu. Jakarta: Rajawali Pers. Almasunna, 2011.

BKI’A 20, The World Of Counselor : Graflit. 2022. Diakses: 16 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://books.google.co.id/books?id=liB-EAAAQBAJ

N. Widowati, 3 Tabungan Cerdas Anak. Jakarta: Transmedia, 2015. Diakses: 16 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://www.google.co.id/books/edition/3_Tabungan_Cerdas_Anak/RHvkCgAAQBAJ

S. Awwaabiin, “Pengertian PHP Fungsi dan Sintaks Dasarnya,” Niagahoster. Diakses: 20 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://www.niagahoster.co.id/blog/pengertian-php/

N. Fauziah, “Bahasa Pemrograman Dart – Pengertian, Sejarah, Fitur, dan Contoh Aplikasi,” Alterra Blog. Diakses: 21 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://academy.alterra.id/blog/bahasa-pemrograman-dart/

J. Enterprise, MySQL untuk Pemula. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2014. Diakses: 16 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://www.google.co.id/books/edition/MySQL_untuk_Pemula/_ExJDwAAQBAJ

Febriansyah, “Perancangan Aplikasi Pembayaran SPP dan Tabungan TK Qurotu’Aini Berbasis Jawa,” Jakarta, 2022.

R. Fikri, I. Ratna, dan I. Astutik, “Sistem Informasi Simpan Pinjam Berbasis Android Pada Instalasi Gawat Darurat RSUD Sidoarjo,” Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informatika dan Komputer, vol. 8, no. 1, hlm. 51–52, 2017, Diakses: 1 Juni 2023. [Daring]. Tersedia pada: https://jurnal.umj.ac.id/index.php/just-it/article/download/1600/1467




DOI: https://doi.org/10.30998/jrkt.v4i04.11136

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


         View My Stats